Pages

March 8, 2016

Starting Point

“Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian.”
– Pramoedya Ananta Toer 

Bismillahirrahmanirrahim.

Sebenarnya umur blog ini sudah bertahun-tahun, tetapi sudah lama tidak terawat.
Jadi, mulai saat ini, mari luruskan niat dan tujuan.
Semoga saya bisa istiqomah dalam menulis.
Semoga isi blog ini bermanfaat, minimal untuk saya sendiri.

Aamiin.


No comments:

Post a Comment

Sampaikan komentar kamu :D